JAKARTA, DanauToba.org — Yayasan Pencinta Danau Toba (YPDT) membuka pendaftaran bergabung dengan Tim Litigasi YPDT untuk membela Danau Toba dalam sidang-sidang yang masih berlangsung di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat. Para pendaftar cukup mengunduh formulirnya di website resmi YPDT (danautoba.org) dan mengirimkan formulir yang sudah diisi, ditandatangani, disertai foto 6 X 4, di-scan atau difoto dengan kamera, lalu dikirim ke alamat e-mail yang tertera di Formulir. Pendaftaran akan ditutup pada Jumat, 31 Agustus 2018 pukul 23:59 WIB.
Unduh Formulirnya di bawah ini:
KLIK DI SINI: UNDUH (DOWNLOAD)
Narahubung: Boy Tonggor Siahaan (081310007681)